SHOW / EPISODE

Freedom Is Never Given: It Is Won - Udah Nonton Ini?

35m | Aug 19, 2021

Kemerdekaan Indonesia tentunya tak lepas dari sejarah panjang penuh liku yang berisi perjuangan bangsa dalam melawan penjajah. Peristiwa-peristiwa penting yang dilewati bangsa saat memperjuangkan tanah air, kini menjadi kisah tak terlupa yang terus dikenang setiap generasi. Melalui film-film berikut ini, para sineas berusaha mengambarkan berbagai peristiwa historical yang pernah dilalui bangsa ini. Tidak hanya dengan satu perspektif saja, namun dari berbagai sudut pandang yang tentunya akan membuka mata kita dan melengkapi sejarah yang mayoritas hanya ditulis oleh para pemenang.

Audio Player Image
KamiSinema Podcast
Loading...