• Spill The Teas with LPDP Awardees

    "Gimana ya cara lolos LPDP?" "Gimana sih cara bikin personal statement yang bagus?" "Ada lagi gak ya yang perlu disiapin?" šŸ˜©šŸ˜©


    Tenang Sobs, ada Bincang Bincang ā€œSpill The Teas With LPDP Awardeesā€ membicarakan membicarakan seluk beluk LPDP yang membawa berbagai putra - putri terbaik bangsa di bidang STEM dan sosial untuk melanjutkan studi pasca kampus di berbagai universitas top dunia melalui fully-funded scholarship.


    šŸ—£Kita mengundang 2 speakers spesial dari bidang STEM dan Social yang merupakan LPDP Awardee '21 dan '22, yaitu Gabriele Jessica @jkgrabriele, MMSc Immunology ā€˜23 at Harvard University dan Via Azlia @heyhovi, MSc Ecological Economics ā€™23 at The University of Edinburgh serta dimoderatori Nailah Shabirah @nailahes, IISMA Awardee ā€˜21 at The University of Pennsylvania.

    1h 17m - Jul 22, 2022
  • Gaslighting: Can I Feel What I Feel?

    "Apakah gue terlalu sensitif?", "Ini semua pasti salah gue ā˜¹ļø", "Gue sering banget meragukan perasaan gue sendirišŸ˜£. Gue harus gimana?"


    Apakah pernah kepikiran seperti itu? Lo gak sendirian, Sob. Tenang aja, kita bakal ngadain sesi diskusi bersama psikologis klinis lho!Ā 


    #BincangBincang kali ini ngebahas fenomena Gaslighting pada diri sendiri, hubungan dengan orang lain, dan cara mengatasinya bersama Adriana Amalia, M.Psi., Psikolog, Behavior Designer, dan CEO Asa Berdaya yang dimoderatori oleh Andrea Agniwijaya, seorang konselor sebaya dan mental health enthusiast.


    Happy listening, Sobs!

    For more updates, connect with us on:

    šŸ“·Ā InstagramĀ @sobat.seimbang

    šŸ‘„Ā LinkedinĀ Sobat Seimbang

    53m - Jun 2, 2022
  • When FOMO Kicks In

    "Kenapa ya gue anxious banget tiap buka LinkedIn? Gimana caranya biar stop kayak giniā˜¹ļø" "Gimana ya cara gue ngatasin FOMO ketika lingkungan gue sangat menerapkan hustle culture?" "I'm always so behind everyonešŸ˜£. What should I do?"


    Apakah pertanyaan di atas pernah terlintas di pikiran lo sobs? Kalo lo masih belom bisa nemu jawabannya, tenang aja, kita ada solusinya. #BincangBincangĀ kali ini akan ngatasin Fear of Missing Out bersama Hilma RamadinaĀ sebagai Adult Clinical Psychologist Candidate dan Mentor di Satu Persen - Indonesian Life School dan akan dimoderatori olehĀ Early Melati sebagai Discussion VP di UI Sehat Mental 4.0.


    ļ»æHappy listening, Sobs!


    For more updates, connect with us on:

    šŸ“· Instagram @sobat.seimbang

    šŸ‘„ Linkedin Sobat Seimbang

    59m - Mar 2, 2022
  • How To Maximize Your 20s

    Bingung menghadapi umur 20an? Sobat Seimbang xĀ @NavigaseeĀ mempersembahkanĀ #BincangBincangXCengkeramaĀ  How to Maximize your 20s


    Kami mengundangĀ @mariaharfantiĀ Miss Indonesia 2015 (2nd Runner Up Miss World) &Ā @vicarioreinaldoĀ FounderĀ @followyourflow.idĀ untuk sharing bagaimana mereka dapat memaksimalkan umur 20an mereka secara sukses & sustainable!

    1h 35m - Feb 20, 2021
  • Finding the Perfect Partner

    Menjawab request para sobat, padaĀ #BincangBincangĀ kita kali ini bakal membawa temaĀ #BincangRasaĀ dengan topik ā€œFinding the Perfect Partnerā€!


    Yuk, kita bincang-bincang barengĀ @saskhyaĀ dariĀ @tigagenerasiĀ danĀ @jihanfhĀ sebagai moderator untuk bahas tuntas apa itu perfect partner dan gimana cara menemukannya! Penasaran kan? šŸ˜

    1h 11m - Dec 13, 2020
  • Mindfulness: How to keep your mind right when everything goes wrong

    How to keep your mind right when everything goes wrong? Apa sih mindfulness itu? Semua akan terjawab padaĀ #BincangSehatĀ kali ini!


    Yuk, ikut bincang-bincang barengĀ @asaelialeezaĀ dariĀ @ubahstigmaĀ danĀ @akhairunnisaĀ sebagai mental health advocate! Di acaraĀ #BincangSehatĀ perdana ini, kita juga bakal ngundangĀ @mutiaramahariniĀ sebagai moderator, dan berkolaborasi denganĀ @kopipanasfoundationĀ sebagai penyalur donasi. Pastinya bakalan insightful banget!

    1h 17m - Jul 25, 2020
  • Finding Your Perfect Balance

    Work life balance, is it achievable?


    Yuk, dengerin cerita work life balance dari dua sobat kitaĀ @evelyngwynethĀ &Ā @yobellapriskilaĀ dan temukan hidup seimbang bareng-bareng!


    Gak cuma mereka, bincang-bincang perdana kita ini juga bakal ngundang ex-announcerĀ @8ehradioitbĀ yaituĀ @khalsnagaĀ sebagai moderator dan berkolaborasi denganĀ @nutrisigardaterdepanĀ loh!

    1h 19m - Jul 20, 2020
Audio Player Image
#BincangBincang
Loading...